Mesin cukur ini sudah memiliki kepala yang aman sehingga tidak akan melukai kulit Anda. Aman untuk digunakan oleh orang dewasa maupun anak kecil sekalipu, menggunakan pisau yang sangat tajam dan keras. Mesin cukur ini hanya menghasilkan suara kurang dari 55 dB saat beroperasi.